Penggunaan komputer dalam jangka waktu yang lama akan membuat komputer semakin lambat, hang atau crash. Hal ini dimungkinkan karena aktifitas komputer seperti install uninstall serta kegiatan lain sehari-hari. Salah satu cara untuk meningkatkan performa koputer adalah dengan cara mendefrag hardisk. Tapi hal ini tentulah sangat lama dan membutuhkan waktu yang tak sedikit. Tidak usah khawatir, karena sudah ada software Disk SpeedUp yang dapat anda miliki secara gratis untuk meningkatkan performa komputer anda.
Disk SpeedUp mampu mendefrag hardisk lebih cepat daripada defrag yang dilakukan Windows. Fitur-fitur yang terdapat pada Disk SpeedUp mampu meningkatkan performa komputer anda, diantara fitur yang disediakan adalah:
- Supports FAT, FAT16, FAT32, NTFS, NTFS5 , NTFS + EFS file systems
- Quick and Optimized Disk Defrag
- User-friendly Interface and Interactive Drive Map
- Defrag Automatically and Intelligently
- Small and Lightweight
- Run as You Scheduled
- Customized Presets
Disk SpeedUp mampu berjalan pada sistem operasi Windows 98/Me/NT/2000/XP/2003/Vista/Windows 7. Dengan kemampuannya yang powerfull dalam meningkatkan kinerja serta performa komputer dan harganya yang gratis, menjadikan Disk SpeedUp pilihan alteratif untuk meningkatkan kinerja serta performa komputer anda.
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bijak...!!!